Harga Hampir Sama, Inilah Perbandingan HP Redmi 10 dengan Vivo Y22
Harga Hampir Sama, Inilah Perbandingan HP Redmi 10 dengan Vivo Y22 - Pada kesempatan ini admin akan berbagi info menganenai kelebihan dari masing-masing HP Redmi 10 dengan Vivo Y22, untuk menjadi parameter atau patokan untuk digunakan dengan kepentingan masing-masing.
Baik yang Pertama, admin akan membahas tentang spesifikasi dasar atau prosesor dari kedua HP tersebut.
Untuk Prosesor Vivo Y22 menggunakan Helio G85 Gaming Processor, sedangkan Redmi 10 sudah menggunakan teknologi MediaTek Hellio G88, Jadi kesimpulannya jika dibandingkan dari kualitas prsesornya yang unggul adalah Redmi 10.
Kedua, untuk kapasitas RAM dan penyimpanan sangat mempengaruhi terhadap harga HP tersebut.
Vivo Y22 mempunyai kapasitas RAM : 6GB + 6GB Extended RAM 4GB + 4GB Extended RAM. Untuk kapasitas Penyimpanan : 128GB / 64GB (Memori Eksternal 1TB). Sedangkan Redmi 10 mempunyai kapasitas RAM dan penyimpanan 4GB+64 GB dan 6GB+128GB.
Jadi kesimpulannya Redmi 10 lebih unggul jika dilihat dari kapasitas RAM+Penyimpanan, jika dibandingan dari segi harga HP yang RAM 6GB+64GB, harga Redmi 10 Rp. 1.899.000 sedangkan Vivo Y22 Rp. 2.399.000
Ketiga, untuk kapasitas dan ketahanan Baterai, hp vivo Y22 mempunyai kapasitas 5000mAh (TYP), sedangkan Redmi 10 juga sama mempunyai kapasitas baterai 5000mAh dengan kapasitas pengisian cepat 18 W. Jadi kesimpulannya untuk kekuatan baterai hampir sama.
Keempat, dari segi kamera utama atau kamera belakang dan kamera depan, hp vivo Y22 dan Redmi 10 mempunyai kualitas yang sama dengan kamera Belakangnya yakni 50MP dan kamera depan 2MP.
Kelima, dari segi harga dari distributor resminya antara vivo Y22 dengan Redmi 10 mempunyai perbedaan yang cukup besar utntuk dipertimbangkan. Untuk Vivo Y22 dengan RAM+penyimpanan 4GB+64GB Rp. 2.399.000 sedangkan Redmi 10 dengan RAM+penyimpanan 4GB+64GB mempunyai harga Rp. 1.899.000. Jadi bisa disimpulkan bahwa harga yang lebih murah adalah Redmi 10.